Sunday, August 17, 2014

Cara Memperbaiki Write Protect Flasdisk

Berawal dari pengalaman flashdisk teman yang cukup unik kerusakan yang dialami. Sebenarnya tidak ada kerusakan yang parah, flashdisk bisa dibuka dan dilihat isinya, namun uniknya saat melakukan delete/ paste/ edit file tidak bisa dilakukan. Sempat terpikir dan melakukan format flashdisk, tapi format gagal dan ada peringatan flaskdisk dalam kondisi "Write Protect".
Setelah mencari info dengan paman google dan abang youtube, akhirnya solusi ketemu bagaimana Cara Memperbaiki Write Protect Flasdisk. Ada 2 cara yang saya lakukan, dan bagi pembaca silahkan dicoba cara mana yang cocok sehingga flashdisk bisa normal kembali. Tanpa berpanjang lebar lagi mari kita coba caranya adalah sebagai berikut ini :


  • Mengubah dari register komputer
  1. Buka register dengan cari tekan tombol keyboard + R
  2. Kemudian buka 

  • Menggunakan Aplikasi